Cara Pendaftarn Jalur ZONASI PPDB Online 2022/2023
Langkah-langkah pendaftaran PPDB Tahun Pelajaran 2022/2023 adalah sebagai berikut:
Calon peserta didik melakukan prapendaftaran secara mandiri melalui Handphone (HP), Komputer atau Laptop melalui laman https://ppdb.dikbud.kalbarprov.go.id/home
- Hal-hal yang perlu dipahami dalam melakukan pendaftara:
- Pendaftar membuat akun dengan mengisikan email yang valid, nomor Handpone (HP) yang aktif, NISN nama Ibu Kandung dan paswod.
- Memilih Sekolah Jenjang SMA.
- Melengkapi biodata.
- Memilih jalur sesuai jenjang yang dipilih.
1. Jalur Zonasi
- Mengisi alamat dan memastikan alamat sesuai dengan KK serta melakukan pengukuran sendiri oleh calon peserta didik;
- Pengukuran dilakukan maksimal 5 kali ke sekolah yang berbeda dimana 3 sekolah diantaranya adalah sekolah yang akan dipilih;
- Upload/unggah scan foto KK asli;
- Upload/unggah Surat Keterangan Lulus (SKL)
Lihat Video Tutorial Jalur Zonasi Dibawah Ini :
Komentar
Hacked By ./InjectX | | IMORTAL GHOST TEAM | | SyntaXHack | | © - 2022
Saya mau daftar ppd kab Nabire provinsi Papua tahun 2022/2023
Saya mau daftar ppd kab Nabire provinsi Papua tahun 2022/2023
Apa ini untuk pengawasan perangkat desa di tingkat kampung
Jaraknya berapa km bos.
Iyo
saya ingin sekali masuk sma negri
Apa aja
mmmm
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
PERSYARATAN DAN JADWAL DAFTAR ULANG PPDB 2022
Bagi calon peserta didik yang namanya terdaftar pada pengumuman di web PPDB, wajib melakukan daftar ulang pada Hari Senin s.d Kamis Tanggal 4-7 Juli 2022 pada pukul 08.00 - 14.00 wib. (
KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN DAN PERSYARATAN PPDB TAHUN 2022/2023
A. KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN Calon Peserta Didik Baru harus mempertimbangkan jarak tempat tinggal dengan sekolah tujuan. Calon Peserta Didik Baru hanya diijinkan mendaftar sekali,
Cara Pendaftarn Jalur Prestasi NILAI RAPOT PPDB Online 2022/2023
Langkah-langkah pendaftaran PPDB Tahun Pelajaran 2022/2023 adalah sebagai berikut: Calon peserta didik melakukan prapendaftaran secara mandiri melalui Handphone (HP), Komputer atau Lap
Cara Pendaftarn Jalur Prestasi Akademik dan Non Akademik PPDB Online 2022/2023
Langkah-langkah pendaftaran PPDB Tahun Pelajaran 2022/2023 adalah sebagai berikut: Calon peserta didik melakukan prapendaftaran secara mandiri melalui Handphone (HP), Komputer atau Lap
Cara Pendaftarn Jalur AFIRMASI PPDB Online 2022/2023
Langkah-langkah pendaftaran PPDB Tahun Pelajaran 2022/2023 adalah sebagai berikut: Calon peserta didik melakukan prapendaftaran secara mandiri melalui Handphone (HP), Komputer atau Lap
DASAR SELEKSI PPDB
Jalur Zonasi SMA Seleksi penerimaannya secara berurutan berdasarkan pada: jarak domisili KK dengan sekolah tujuan; Umur lebih tua waktu Pendaftaran lebih awal. Jalur Pres
ZONASI BERDASARKAN JARAK TEMPAT TINGGAL (DOMISILI) DAN TABEL PRESTASI
Tabel Zonasi No. Jarak Nilai Keterangan 1. Berdasarkan nilai jarak google maps (meter) Hasil pengukuran Jarak oleh sistem Menggunakan rute jalan darat Tabel Pres
JALUR PENDAFTARAN DI SMA NEGERI 1 MEMPAWAH HILIR
Jalur Zonasi Jalur Zonasi merupakan jalur untuk calon peserta didik yang memprioritaskan jarak tempat tinggal terdekat Sekolah dalam zonasi yang ditetapkan. Jumlah peserta didik diter
Ssaya ingin sekali sekolah sma negeri